- Short Copy : Penulisan Pendek adalah jenis penulisan dalam copywriting, kelebihan dari short copy adalah mudah diingat , dan simple dibanding long copy. Yang termasuk dalam short copy adalah PPT, iklan iklan pada website dan blog, Whatsaap, dan tagline.
- Long Copy : Penulisan Panjang adalah jenis penulisan dalam copywriting , kelebihan Long copy adalah Punya space , peluang teks yang lebih besar/ detail. contoh Long copy adalah Artikel dalam majalah, dan proposal.
2. Apa saja yang dibutuhkan dalam Short Copy dan Long Copy ?
- Short copy dibutuhkan pada saat membiuat headline pada sebuah artikel agar membuat menarik pembaca. sehingga kata yang digunakan cukup singkat saja namun memberikan rasa ingin tahu atau penasaran, atau kata yang mudah diingat ketika dalam mebuat tagline.
- Long copy dibutuhkan pada saat ,membuat halaman website artikel majalh yang memiliki tema spesifik, sehingga memerlukan penjelasan panjang dan detail.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar